
Perkembangan
Antam Ubah Arah Hilirisasi Nikel Tangkap Peluang Era Kendaraan Listrik
PT Aneka Tambang (Persero) Tbk atau Antam (ANTM) menyatakan tidak ingin melewatkan peluang pasar yang besar dari hilirisasi nikel, terutama terkait pengembangan ekosistem industri kendaraan listrik. Sekretaris Perusahaan Antam Syarif Faisal Alkadrie mengatakan perseroan telah melakukan hilirisasi nikel sejak tahun 1970-an. Namun, fokus hilirisasi hanya terbatas pada pengolahan nikel menjadi baja tahan karat atau stainless […]
Read More