
Perkembangan
Studi: Tambang Ilegal Dominasi Kasus Hukum Sektor Minerba pada 2022
Sektor pertambangan mineral dan batubara (minerba), khususnya terkait pertambangan tanpa izin (PETI) atau penambangan liar mendominasi sebagian besar perkara yang masuk dan diputus oleh pengadilan sepanjang tahun 2022. Hal itu berdasarkan temuan Pusat Studi Hukum Energi dan Pertambangan (PUSHEP) terkait pemetaan kasus hukum di sektor energi dan pertambangan. Temuan ini menegaskan bahwa situasi kegiatan penambangan […]
Read More