
Nuklir Masuk RUKN: Dikembangkan Komersil 2032, Target 9 GW pada 2060
- Alexander Morris
- November 24, 2023
- Dikembangkan
- Komersil
- Masuk
- Nuklir
- Pada
- RUKN
- Target
Tenaga nuklir masuk dalam Rencana Umum Ketenagalistrikan Nasional (RUKN). Rencananya, nuklir akan dikembangkan secara komersial pada 2032 dengan target penambahan kapasitas hingga 9 gigawatt (GW) pada 2060. Hal tersebut disampaikan oleh Direktur Jenderal Ketenagalistrikan Kementerian ESDM Jisman P. Hutajulu dalam rapat dengar pendapat (RDP) dengan Komisi VII DPR pada Rabu (15/11). “Pengembangan nuklir direncanakan menjadi […]
Read More
ESDM: Nuklir Jadi Prioritas Kebijakan Energi Nasional
Pemerintah semakin serius untuk mengembangkan pembangkit listrik tenaga nuklir (PLTN) di Indonesia dengan masuknya pembangkit ini dalam pembahasan Kebijakan Energi Nasional (KEN). KEN akan merevisi Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 79 Tahun 2014 yang akan mendorong pengembangan energi baru terbarukan (EBT), termasuk tenaga nuklir. Direktur Jenderal Energi Baru Terbarukan Konservasi Energi Yudo Dwinanda Priaadi mengatakan posisi […]
Read More
Korsel Perluas Uji Coba Radiasi Air Laut Imbas Limbah Nuklir Fukushima
Korea Selatan akan memperkuat uji coba darurat radiasi air laut akibat limbah dari Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir atau PLTN Fukushima, Jepang. Caranya, dengan menambahkan lebih banyak titik uji coba di daerah pesisir. Menteri Kelautan Korea Selatan Cho Seung-hwan mengatakan upaya itu dilakukan untuk meredakan kekhawatiran masyarakat terkait pelepasan air terkontaminasi radioaktif ke laut oleh Jepang. […]
Read More
BAPETEN: Tiga Provinsi Ini Punya Bahan Baku Nuklir Cukup untuk PLTN
Badan Pengawas Tenaga Nuklir atau BAPETEN menyebutkan beberapa daerah di Indonesia memiliki bahan baku uranium dan thorium yang cukup untuk dijadikan sebagai Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN). Plt Kepala BAPETEN Sugeng Sumbarjo menyebutkan beberapa wilayah yang memiliki bahan baku uranium dan thorium untuk dikembangkan menjadi PLTN di antaranya: Kepulauan Bangka Belitung, Sulawesi Barat dan Kalimantan Barat. […]
Read More
Mengenal Triga-Mark II, Pelopor Reaktor Nuklir RI Warisan Soekarno
Pemerintah terus menggencarkan kampanye terkait rencana pembangunan pembangkit listrik tenaga nuklir (PLTN) melalui pembentukan Dewan Energi Nuklir yang masuk dalam RUU Energi Baru dan Energi Terbarukan. Rencana lebih lanjut juga telah disuarakan oleh Badan Pengawas Tenaga Nuklir (Bapeten) yang menargetkan operasi komersial Reaktor Garam Cair Thorcon 500 Megawatt atau reaktor nuklir TMSR500 pada tahun 2032 […]
Read More
Penambangan Bahan Nuklir Diizinkan, Ancaman Besar Paparan Radioaktif
- Alexander Morris
- December 18, 2022
- Ancaman
- Bahan
- Besar
- Diizinkan
- Nuklir
- Paparan
- Penambangan
- Radioaktif
Sejumlah pemerhati lingkungan menegaskan keputusan Presiden Joko Widodo yang menyetujui penambangan bahan baku nuklir. Kebijakan ini dinilai akan menambah beban kerusakan lingkungan dan keselamatan pekerja serta warga sekitar tambang akibat sifat radioaktif yang berbahaya dari bahan nuklir. Ketentuan ini mulai berlaku sejak disahkannya Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 52 Tahun 2022 pada Senin (12/12). Langkah ini […]
Read More
Jokowi Izinkan Penambangan Bahan Nuklir, Ini Jumlah Sumber Dayanya
- Alexander Morris
- December 15, 2022
- Bahan
- Dayanya
- Ini
- Izinkan
- Jokowi
- Jumlah
- Nuklir
- Penambangan
- Sumber
Pemerintah memberi lampu hijau untuk pertambangan nuklir saat Presiden Joko Widodo mengesahkan Peraturan Pemerintah (PP) No. 52 Tahun 2022. PP ini mengatur tentang Keselamatan dan Keamanan Pertambangan Nuklir. Indonesia memiliki sumber bahan baku nuklir. Menurut catatan Badan Tenaga Nuklir Nasional (Batan) pada 2019, Indonesia memiliki total 81.090 ton sumber daya uranium dan 140.411 ton sumber […]
Read More